Perancangan Perhiasan Mode Sisik Ikan Wanita Dengan Teknik Surface Embellishment

Authors

  • Millen Valensie
  • Susi Hartanto

DOI:

https://doi.org/10.21460/serenade.v1i1.17

Keywords:

Perhiasan Mode, Sisik Ikan, Surface Embellishment, Payet, Inovatif

Abstract

Indonesia mengalami peningkatan produksi pada sektor perikananan selama 7 tahun terakhir dan secara tidak langsung mendorong kenaikan angka limbah ikan, salah satunya sisik. Berbeda dengan limbah basah seperti jeroan, sisik ikan yang keras membutuhkan waktu yang cukup lama untuk dapat terurai berpengaruh buruk terhadap lingkungan seperti mengganggu ekosistem laut maupun darat.Sisik ikan memiliki corak, tekstur permukaan dan warna yang unik sehingga sering dimanfaatkan sebagai salah satu material kerajinan tangan seperti perhiasan oleh pelaku UMKM Indonesia khususnya Ambon dan Manado. Meskipun pasar perhiasan sisik ikan Indonesia telah lama ada, teknik pengolahan seperti pewarnaan dan aplikasinya tergolong kurang maksimal sehingga menghasilkan desain yang monoton.Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, analisa data sekunder, dan uji bertahap. Hasil penelitian menunjukkan teknik surface embellishment dapat memaksimalkan penggunaan sisik pada perhiasan. Campuran pewarna makanan alami dan sintetis digunakan karena menghasilkan warna-warna yang lembut. Setelah melalui beberapa kali revisi, perancangan ini kemudian mengangkat tema peri fantasi yang didapatkan dari karakteristik material yang berwarna lembut serta ethereal dengan desain yang terlihat menyatu dengan tubuh. Produk ini diharapkan dapat meningkatkan apresiasi masyarakat, bersifat inovatif dan sesuai dengan kebutuhan pasar Indonesia.

References

Ahde-Deal, Petra. (2013). Women and Jewelry – A Social Approach to Wearing and Possessing Jewelry. Helsinki, Finland : University of Aalto press.

Bräger, Zsuzsanna. (2016). A scale atlas for common Mediterranean teleost fishes. Hungary : University of Pécs press, Faculty of Sciences.

Hwang, Yu-Jeong. (2014). A Study on the Blurring of Boundary Reflected in Contemporary Fashion Jewelry Design -Focused on the relationship between fashion jewelry and costume or fashion jewelry and body-. Daegu: Korea Research Institute for Fashion Industry.

Ifa, La. (2018). PEMBUATAN KITOSAN DARI SISIK IKAN KAKAP MERAH. Yogyakarta: Universitas Muslim Indonesia.

Prabhjot, Kaur. (2012). WOMEN AND JEWELRY -THE TRADITIONAL AND RELIGIOUS DIMENSIONS OF ORNAMENTATION. India: Bengaluru Science College press.

Rajili, Noor Adilla Mohd. (2015). Characteristics of Jewellery Design: An Initial Review. Sweden :University of Lund press.

Samanta, Ashis Kumar. (2011). Dyeing of Textiles with Natural Dyes. Calcutta: University of Calcutta Press.

Saleem, Nida. (2013). SURVEY ON THE USE OF SYNTHETIC FOOD COLORS IN FOOD SAMPLES PROCURED FROM DIFFERENT EDUCATIONAL INSTITUTES OF KARACHI CITY. Karachi: Pakistan Food and Marine Resources Research Centre.

Takamitsu, Helen Tatiana. (2014). THE USE OF ALTERNATIVE MATERIALS IN CONTEMPORARY JEWELRY. São Paulo: University of São Paulo press.

Zulkamaen, Yossi. (2009). Sulam Payet Gaya. Jakarta : Kriya Pustaka.

Published

22-01-2022

How to Cite

Millen Valensie, & Susi Hartanto. (2022). Perancangan Perhiasan Mode Sisik Ikan Wanita Dengan Teknik Surface Embellishment . SERENADE : Seminar on Research and Innovation of Art and Design, 1(1), 84–91. https://doi.org/10.21460/serenade.v1i1.17